Anies Baswedan tampak akrab bercengkrama dengan Ahok di Balai Kota. Foto: IG Basukibtp
Sebelumnya, Anies dan Ahok terlihat akrab saat menghadiri acara Bentang Harapan 'JakAsa' di Balai Kota Jakarta pada Selasa (31/12/2024) sore. Bahkan keduanya menjanjikan sebuah kejutan bagi publik.
Awalnya, Anies dan Ahok dimintai keterangan oleh awak media terkait keakraban keduanya dalam acara tersebut. Awak media menanyakan apa yang dibicarakan kedua tokoh tersebut yang selama ini terkesan tidak bersahabat.
Menanggapi itu, Anies dan Ahok kompak tidak membocorkan isi pembicaraan mereka. Ia meminta publik untuk menunggu bulan depan akan ada kejutan.
"Ngobrol sama semua lah. Pak Ahok ditanyain bisikin apa? Saya bilang bisikannya.., Tunggu. Tunggu tanggal mainnya. Nanti dong. Kan sudah dibilang Tunggu. Kalau tunggu ya harus tunggu dong kita," kata Anies usai acara di Balai Kota.***
Rekrutmen PPSU di Jakarta Dibuka Hari Ini, Cek Syarat dan Tahapannya
MEGAPOLITAN Jun 23, 2025Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Lirik Sholawat Waqtu Sahar, Lengkap dengan Terjemahan
SISI LAIN Jan 29, 2024Filosofi Iket Sunda yang Penuh Makna
SENI BUDAYA Mar 03, 2024Melepas Penat di Situ Ciranca Majalengka, Sejuknya Kemurnian Air Pegunungan
DESTINASI Apr 04, 2025
Comments 0