Rest Area Travoy akan ditambah fasilitas SPKLU dan Executive Lounge. Foto dok Jasa Marga.
Nantinya, xpress hotel keenam yang dimiliki KDTN ini, dibangun seluas 3.928 m2 dan tersedia kamar hingga meeting room yang dilengkapi dengan fasilitas Lounge dan tempat bermain anak. Proyek ini, kata Tria, diharapkan akan rampung dan beroperasi pada tahun 2025 mendatang.
"Tak hanya itu, kami juga ikut mendukung langkah pemerintah dalam upaya menekan polusi udara dan percepatan kendaraan Listrik dengan menambah SPKLU di Rest Area Travoy," imbuhnya.
Adapun, tambah Tria, di tahun 2024 ini PT JMRB telah menambah SPKLU di sejumlah Rest Area Travoy. Tercatat, terdapat 21 Rest Area Travoy di Pulau Jawa yang telah tersedia SPKLU.
Di antaranya, Rest Area Travoy KM 88A dan KM 88B ruas Cipularang, Rest Area Travoy KM 207A Palikanci, Rest Area KM 360B,Rest Area Travoy KM 379A, KM 389B dan 391A di ruas Batang-Semarang. Serta, Rest Area Travoy KM 519A, KM 519B, KM 538A, KM 538B, KM 575A dan KM 575B di ruas Solo-Ngawi.
Kemudian, Rest Area Travoy KM 725A ruas Surabaya-Mojokerto, Rest Area Travoy KM597A dan KM 597B ruas Ngawi-Kertosono, Rest Area Travoy KM 792A dan KM 792B ruas Gempol-Pasuruan, serta Rest Area Travoy KM 66A, KM 66B dan KM 84A di ruas Pandaan-Malang.
"Rest Area Travoy juga terus bertransformasi menjadi Rest Area yang yang ramah disabilitas, ramah gender hingga ramah anak, melalui berbagai fasilitas yang terus ditingkatkan," tuturnya.
Selain layanan infrastruktur, PT JMRB juga terus menggalakkan program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) seperti mendaur ulang limbah air wudu dengan proses penyaringan.
Sehingga, bisa
Rekrutmen PPSU di Jakarta Dibuka Hari Ini, Cek Syarat dan Tahapannya
MEGAPOLITAN Jun 23, 2025Lirik Sholawat Waqtu Sahar, Lengkap dengan Terjemahan
SISI LAIN Jan 29, 2024Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Filosofi Iket Sunda yang Penuh Makna
SENI BUDAYA Mar 03, 2024Melepas Penat di Situ Ciranca Majalengka, Sejuknya Kemurnian Air Pegunungan
DESTINASI Apr 04, 2025
Comments 0